Friday, February 28, 2014

Menentukan Jumlah BTS ( Berdasarkan Volume Trafik & Coverage area )

Beberapa hari terakhir ini banyak mail yang masuk menanyakan tantang cara menentukan jumlah BTS dalam suatu area. sebelumnya saya minta maaf karna sudah lama tidak membuka mail blog ini bahkan sangat jarang memposting hal hal baru di blog ini. pada kesempatan kali ini saya akan mencoba memberikan sedikit gambaran mengenai cara menentukan jumlahBTS. maaf kalo ada kekeliruan karna saya juga masih dalam tahapan belajar. Menentukan Jumlah BTS Berdasarkan...

Sinyal Digital dan Sinyal Analog

Sinyal Analog Dan Sinyal Digitalbanyak orang yang sering mendengar kata-kata itu, namun hanya segelintir orang yang mengerti apa itu Sinyal Digital danSinyal Analog. Karena itulah saya memposting tentang apa itu Sinyal Analog dan Apa itu Sinyal Digital. Perkembangan teknologi pesat ini banyak yang menerapkan teknologi ini. Teknologi Sinyal Digital maupun Teknologi Sinyal Analog. Ada yang hanya menggunakan satu teknologi, ada juga yang menggunakan...